Pada Talenta Mobile Anda dapat memperoleh bukti potong 1721 A1 yang dapat digunakan untuk keperluan aktivitas pelaporan perpajakan. Pada bagian ini Anda akan mempelajari cara memperolehbukti potong 1721 A1.
Berikut langkah-langkahnya.
- Buka aplikasi Talenta Mobile pada smartphone Anda.
- Scroll ke samping shortcut menu, lalu klik icon "Slip Gaji".
- Setelah itu masukkan PIN untuk membuka slip gaji.
- Filter untuk bulan Desember 2020 untuk memperoleh bukti potong.
- Masukkan kembali PIN untuk membuka slip gaji bulan Desember 2020.
- Setelah itu scroll kebawah lalu klik download Dokumen 1721 A1.
- Dengan demikian tampilan bukti potong yang dapat Anda laporkan untuk SPT tahunan.